Menu

Mode Gelap

Nasional · 14 Mei 2024

Ikon Perubahan, Penting bagi Anies Baswedan Merawat Simbol Gerakan


 Ikon Perubahan, Penting bagi Anies Baswedan Merawat Simbol Gerakan Perbesar

ABWNEWS – Anies Baswedan adalah simbol gerakan perubahan. Ini dimulai semenjak ia maju dalam konstestasi pemilu presiden/wakil presiden di negeri ini.

“Dengan menjadi simbol gerakan perubahan, penting baginya merawat simbol itu sebagai sebuah gerakan,” ungkap Isa Anshori, pejuang perubahan dari Surabaya ketika dihubungi KBA News, Sabtu, 11 Mei 2024.

Menurut dia, yang harus dilakukan sekarang adalah merawat semangat atas gerakan perubahan. Serta mencari kanal yang tepat untuk Anies Baswedan.

“Misalkan Mas Anies bergabung dengan PKS yang sudah terbiasa dengan oposisi dan berada di dalam sistem. Posisi Mas Anies dengan PKS sekarang tinggal melanjutkan saja untuk terus merawat agenda perubahan. Ini misalnya lho ya,” kata Isa.

Dikatakan, Anies bergabung PKS itu salah satu pilihan. Karena PKS dan Anies saling membutuhkan, apalagi kalau Anies bisa memimpin PKS. “Persoalannya adalah bagaimana aturan internal PKS bisa menerima Anies.”

Opsi lain misalnya, Anies maju dalam Pilgub Jakarta. Hal ini juga memungkinkan lantaran Anies juga Gubernur Jakarta periode 2017-2022. Atau Anies mendirikan ormas yang menjadi wadah relawan.

Sumber: kba

Artikel ini telah dibaca 35 kali

Baca Lainnya

HUT ke-79 RI, Anies: Momen untuk Merenungi Arti Kebebasan dan Tanggung Jawab

17 Agustus 2024 - 10:06

Kisah Cinta Anies Baswedan Diangkat Jadi Film Senyum Manies Love Story

6 Juli 2024 - 12:07

Umat Kristiani Bangga Anies Baswedan Perhatikan Umat Minoritas di Jakarta

1 Juli 2024 - 09:55

Gagasan Perubahan Anies Baswedan Diwujudkan dalam Bentuk Yayasan

1 Juli 2024 - 07:57

Pusat Data Nasional Lumpuh Dibobol Hacker, Dulu Pernah Diingatkan Anies Saat Debat Capres

25 Juni 2024 - 06:22

Anies Tak Bisa Hadiri Undangan Komisi X DPR Bahas Biaya Pendidikan, Bakal Beri Penjelasan Tertulis

22 Juni 2024 - 01:14

Trending di Nasional